pengawasan liburan Tag

WATES (13 Desember): Menjelang libur Natal dan tahun baru (Nataru), potensi kerumunan dan mobilitas warga akan terjadi di sejumlah daerah. Berbagai upaya pemerintah menekan laju penularan virus korona dilakukan seperti tes covid secara acak dan wajib vaksin. Langkah itu diapresiasi anggota Komisi III DPR RI dari Fraksi Partai NasDem, Subardi. Menurut Subardi, pemerintah juga perlu menggencarkan pengawasan lapangan dengan menerjunkan lebih awal Satgas Covid-19 bersama TNI-Polri. “Lonjakan kasus selalu terjadi seusai libur panjang. Itu artinya, kita belum berhasil mengendalikan laju sebaran kasus pascaliburan. Saya harap kali