a

Sustainable Development Goals Tag

KINABALU (25 Agustus): Partai NasDem membahas percepatan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) atau Sustainable Development Goals (SDGs) di Asia dalam forum Advancing the SDGs in Asia SocDem Asia Parliamentarians Caucus Conference 2022 di Kota Kinabalu, Malaysia, 22-24 Agustus 2022. Delegasi NasDem diwakili Ketua Bidang Hubungan Internasional Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai NasDem, Martin Manurung, Wakil Ketua Bidang Hubungan Internasional Garda Pemuda NasDem (GPND) Rian Umbara Firmansyah, dan Sekretaris Bidang Hubungan Internasional DPP NasDem, Sondang Tampubolon serta Ketua NasDem Malaysia, Tengku Adnan. SDGs merupakan Agenda 2030 yang merupakan